Yap, ketemu lagi dengan saya Dwidya Poernareksa. Postingan Kali ini adalah masih tentang pascal siiih, contoh lain dari pascal maksudnya, yaitu penggunaan pascal dalam mengetahui curam atau landainya sebuah segitiga itu. Sama seperti posting sebelumnya, masukkan kode kode yang tertera pada sebelumnya, tetapi ada penambahan kode seperti gambar di bawah. dengan syarat, apabila panjang nya lebih dari tinggi, maka segitiga itu adalah segitiga yang berbentuk landai, sedangkan sebaliknya, apabila tingginya melebihi dari panjang, maka segitiga itu termasuk segitiga curam. Ya, sekarang coba masukkan tambahan kode di bawah ini:
kemudian, kalian akan melihat hasilnya seperti ini:
Berbeda dengan sebelumnya, kali ini kita menggunakan kode baru, yaitu IF. IF digunakan untuk sebagai syarat dari fungsi tersebut, ketika kita menyebutkan syarat dari suatu fungsi, maka IF lah yang bekerja di dalamnya, kita lihat, apabila segitiga itu tingginya melebihi dari alas nilainya, maka termasuk segitiga yang curam, dan sebaliknya, apabila tingginya lebih rendah nilainya daripada alas, maka termasuk segitiga yang landai..
Terima Kasih atas Kunjungannya, semoga bermanfaat :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar